Property & Bank

Sosialisasikan SiPetruk, PPDPP Pastikan Kualitas Bangunan Jadi Perhatian

NASIONAL – Pemerintah melalui Badan Layanan Umum (BLU) Pusat Pengelolaan Dana Pembiayaan Perumahan (PPDPP) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mengalokasikan dana bantuan pembiayaan perumahan Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) tahun 2021 sebesar Rp 19,1 Triliun (terdiri dari 16, 62 triliun dari APBN dan Rp2,5 triliun dari pengembalian pokok) untuk 157,500 unit rumah. Untuk […]

Tekfin Properti Gradana Penyedia KPR Digital Pertama di Asia Tenggara

Pembiayaan : Saat ini banyak pilihan produk untuk pembiayaan pembelian properti.  Pilihan pembayaran properti bisa dilakukan dilakukan dengan cara tunai atau kredit. Dalam perkembangannya Pembiayaan kepemilikan residensial saat ini tidak lagi mengandalkan institusi perbankan, melainkan juga platform P2P Lending seperti Gradana. Platform tersebut sekarang sudah bisa dimanfaatkan untuk membeli properti sebesar 100 persen dari nilai jual sehingga […]