Living Lab Sinar Mas Land dan NEC Hadirkan Disruptor Smart Digital Advertising di BSD City

Propertynbank.com – Living Lab Sinar Mas Land dan NEC berkolaborasi untuk menerapkan Smart Digital Advertising (SDA) di dalam ekosistem smart city Sinar Mas Land. Penerapan tersebut dimulai di sejumlah ruang publik BSD City sebagai area percontohan yang nantinya akan diterapkan secara luas di seluruh proyek Sinar Mas Land. Aplikasi teknologi ini pertama kali diterapkan di […]

Knight Frank Catat Harga Rumah di Dunia Melonjak 11%, Tertinggi Semenjak 2004

Propertynbank.com – Knight Frank Global baru saja merilis Global Residential Cities Index untuk periode Q4 2021 yang mencatat pertumbuhan harga residensial di berbagai perkotaan dunia. Indeks tersebut menyebutkan bahwa rerata pertumbuhan harga tahunan di sejumlah 150 kota di dunia pada kwartal ke-4 tahun 2021 tercatat tumbuh sebesar 11%. Angka tersebut bahkan tercatat sebagai yang tertinggi […]

Pakai Buku Desember 2021, PT Perintis Triniti Properti Tbk Tetapkan Harga Right Issue Rp 900 per Saham

Propertynbank.com – PT Perintis Triniti Properti Tbk (atau selanjutnya disebut “Perseroan”) berencana melakukan Penawaran Umum Terbatas (PUT) dalam rangka Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) dengan mengeluarkan sebanyak-banyaknya 154.428.891 saham baru. Right issue ini direncanakan dilaksanakan dengan harga pelaksanaan sebesar Rp 900 per saham. Hal ini rencananya akan dimintakanpersetujuan kepada Pemegang Saham Perseroan melalui Rapat […]