Padukan Hunian Dengan Co-Living, Kota Deltamas Hadirkan Klaster de Silva Mulai Rp500 juta
Propertynbank.com – Sinar Mas Land melalui PT Puradelta Lestari menghadirkan hunian baru yakni klaster de Silva di Kota Deltamas Cikarang. Produk ini mengusung konsep hybrid-living, sehingga hunian di klaster ini dapat difungsikan menjadi rumah tinggal dan co-living. Diluncurkannya produk properti terbaru ini karena saat ini rumah tidak hanya dapat digunakan sebagai tempat tinggal, namun dapat […]
Bingung Mau Renovasi Rumah? Yuk ke Klinik Rumah Swadaya… Gratis !
Propertynbank.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Perumahan memiliki inovasi dan terobosan guna melayani masyarakat yang ingin berkonsultasi dalam hal renovasi rumah maupun program bantuan perumahan. Hal ini dilaksanakan melalui Program Klinik Rumah Swadaya (KRS) yang dapat diakses secara online dan offline sehingga dapat mendorong pemenuhan rumah layak huni di […]
Dukung Petani Lokal, Sinar Mas Land Bangun Balai Pertanian Terpadu di Bogor
Propertynbank.com – Saat ini, Indonesia dihadapkan dengan tantangan perubahan iklim yang terjadi secara global. Perubahan iklim yang terjadi antara lain adalah cuaca ekstrem, seperti meningkatnya intensitas hujan, kekeringan, gelombang panas, dan badai tropis. Hal tersebut tentunya berdampak pada sektor pertanian di Indonesia sehingga dapat mempengaruhi ketahanan pangan (food security) nasional. Sinar Mas Land melalui PT Bumi […]