Tak Ada Kendala, Progres Pembangunan Antasari Place Melebihi Ekspetasi
Propertynbank.com – Progres pembangunan proyek apartemen Antasari Place hingga saat ini terus berjalan, bahkan melebihi ekspetasi atau rencana yang telah ditetapkan. Sebagai pengembang, PT Prospek Duta Sukses (PDS) yang merupakan entitas anak perusahaan PT. Indonesian Paradise Property Tbk (INPP) memastikan, Antasari Place bukan proyek mangkrak, sebagaimana pemberitaan salah satu media. Dari pantauan redaksi propertynbank.com di […]
Sasar Content Creator dan Generasi Milenial, Southgate Residence Hadirkan Tower Altuera
Propertynbank.com – Sinar Mas Land menghadirkan produk apartemen Southgate Altuera untuk tempat hunian sekaligus tempat kerja generasi milenial dan professional muda. Apartemen ini terletak di Jakarta Selatan, dengan desain menggunakan smart furniture sehingga unit terasa lebih lapang dan dilengkapi dengan fasilitas yang lengkap untuk bekerja dan berkarya. Mengusung konsep Work, Live, Play, Southgate Altuera sangat cocok […]