
Black Owl di Hampton Square @ Manhattan District Gading Serpong Resmi Dibuka
Propertynbank.com – Black Owl Dining & Libation sebagai anchor tenant di Hampton Square @ Manhattan District, Gading Serpong yang dikembangkan Paramount Land, telah mengadakan Opening Ceremony pada 18 Mei 2024