PROPERTI – Bagi yang ingin beli rumah saat ini, KPR lelang jadi alternatif pilihan mendapat rumah dengan harga miring. Perbankan kerap melakukan lelang terhadap sitaan agunan KPR macet. Harga rumah lelang bekas KPR rata-rata sekitar 80%-90% dari harga pasar. Bahkan ada yang lebih murah dari itu. Jadi silahkan di cek …
Read More »Jadi Penggerak Ekonomi Nasional, Sektor Properti Butuh Perhatian Khusus
PROPERTI – Pandemi COVID-19 yang melanda hampir seluruh negara, termasuk di Indonesia telah membuat sektor properti tanah air terpukul. Rumah komersial turun berkisar 50–80%, perkantoran turun 74,6% dan yang paling parah adalah perhotelan akibat ditutupnya industri pariwisata. Oleh karena itu, Ketua Umum DPP Real Estat Indonesia (REI) Paulus Totok Lusida …
Read More »Diikuti 1.000 Peserta, Zoom Course REI-BTN Tumbuhkan Optimisme Pengembang
PROPERTI – Wajah sumringah dan penuh rasa optimisme tampak di setiap peserta yang usai mengikuti Zoom Course dengan tema Menjadi Developer yang Tangguh, kegiatan yang diselenggarakan oleh Bank BTN bersama DPP REI dan resmi ditutup hari ini Kamis (10/9). Pelatihan secara online selama hampir dua bulan ini, digelar dengan rangkaian …
Read More »Permudah Bayar Angsuran, Bank BTN Rilis Fitur GPM di Program KPR BP2BT
INFO PERBANKAN – Masyarakat yang ingin beli rumah dan memanfaatkan KPR Subsidi dari Bank BTN, sekarang ada fitur baru yang tentunya akan lebih banyak kemudahan. Ya, Bank BTN baru saja merilis KPR Bantuan Pembiayaan Perumahan Berbasis Tabungan atau BP2BT yaitu fitur Graduated Payment Mortgage. Direktur Utama Bank BTN, Pahala Nugraha …
Read More »Gelar Zoom Course, REI Dorong Pengembang Menjadi Lebih Tangguh
PROPERTI – Di tengah lesunya perekonomian yang mengakibatkan merosotnya industri properti, diperlukan pelaku di sektor properti yang tangguh, terlebih lagi di saat pandemi dan menghadapi era kebiasaan baru. Oleh karena itu, pengembang sebagai pelaku utama dalam bisnis properti mesti banyak belajar dan memahami seluk beluk industri yang tergolong padat modal …
Read More »Resmikan IPEX Virtual, Menteri PUPR : Perumahan Leading Sector Pemulihan
PROPERTI – Sektor perumahan (properti) terus didorong menjadi salahsatu leading sector dalam menopang Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). Kolaborasi Kementerian PUPR dengan berbagai entitas untuk relaksasi regulasi, perluasan skema pembiayaan dan penyediaan perumahan diharapkan dapat mengakselerasi pertumbuhan sektor properti yang memiliki efek berganda (multiplier effect) yang besar pada sektor lain. “Sektor …
Read More »Tetap Berpameran di Tengah Pandemi, Bank BTN Gelar IPEX Virtual 4D
PROPERTI – Untuk menghindari adanya kerumunan yang menyebabkan kemungkinan penyebaran wabah Covid-19, berbagai kegiatan lebih banyak dilakukan secara online atau virtual. Begitu juga dengan agenda atau event pameran properti, yang mulai dilakukan melalui dalam jaringan (daring) agar informasi tetap sampai ke tengah masyarakat. Dalam menggelar kegiatan rutinnya setiap tahun, Indonesia …
Read More »Bantu Masyarakat Terdampak Covid-19, BTN dan REI Bagi-bagi Sembako
UMUM – Tak sedikit masyarakat, terutama kalangan menengah ke bawah yang kena imbas dan terdampak pandemi Covid-19. Oleh karena itu, diperlukan kerjasama dan dukungan dari semua pihak guna meringankan beban masyarakat, agar bisa melewati dan tetap melakukan aktifitas sehari-hari. Seperti yang dilakukan oleh Bank BTN dengan Persatuan Perusahaan Realestat Indonesia …
Read More »Lahan Kian Terbatas, Saatnya Generasi Milenial Tinggal di Hunian Vertikal
NASIONAL – Ke depan, generasi milenial di Indonesia mau tidak mau akan tinggal di hunian vertikal mengingat keterbatasan lahan yang semakin terbatas untuk perumahan di kawasan perkotaan. Untuk itu, Kementerian PUPR akan terus mendorong pembangunan hunian vertikal di kawasan perkotaan sehingga para generasi milenial dapat memiliki hunian yang nyaman dan …
Read More »Beli Rumah di Repower Dengan KPR BTN, Tak Ada Cicilan Hingga Dua Tahun
BERITA UTAMA – Memiliki rumah ditengah situasi pandemi Covid-19 saat ini, tentu bukanlah perkara mudah. Selain harus menghadapi protokol kesehatan yang cukup ketat, juga dengan persyaratan dari pihak perbankan yang sangat selektif, ditambah harga yang cukup tinggi, membuat konsumen berfikir seribu kali mendapatkan rumah. Hal ini mengemuka saat diskusi yang …
Read More »