PROPERTI – Pemerintah memberikan banyak kelonggaran agar industri properti kembali bangkit, seperti kebijakan Insentif pajak PPN untuk pembelian rumah maupun rumah susun harga s.d 5 Milyar Rupiah dan sejumlah kebijakan lainnya. Merespon hal tersebut, Sinar Mas Land meluncurkan Program Nasional 2021 bernama Wish for Home dengan berbagai kemudahan yang diberikan. …
Read More »Pangkas Bunga KPR, BTN Ingin Permintaan Kredit Perumahan Meningkat
PROPERTI – Untuk memacu pergerakan ekonomi sejalan dengan arahan pemerintah dan regulator keuangan, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. memangkas bunga hingga 270 basis poin (bps). Adapun, dari laporan Suku Bunga Dasar Kredit (SBDK) yang dilansir Bank BTN pada situs resminya, perseroan memangkas bunga di seluruh segmen kreditnya. SBDK Kredit …
Read More »Agar Tidak Banjir, Synthesis Homes Gunakan Metode Deep Well Injection
PERUMAHAN – Synthesis Development menawarkan Synthesis Homes, cluster hunian yang diklaim terletak di kawasan yang bebas banjir. Perumahan ini terletak di Ciputat, Tangerang Selatan, tepatnya di Jl. Purnawarman, Pisangan. Aktivitas menuju Jakarta tidak akan terganggu banjir karena lokasi stasiun MRT Lebak Bulus bisa dicapai hanya tujuh menit dari lokasi. Property …
Read More »Respon Kebijakan DP Rp 0, Samera Propertindo Siapkan Hunian Untuk End User
PROPERTI – Ada kabar baik dan sangat dinanti-nanti oleh pelaku industri properti dan masyarakat pada umumnya. Mulai 1 Maret hingga 31 Desember 2021, Bank Indonesia (BI) memutuskan untuk membebaskan uang muka atau (down payment/DP) Rp 0 bagi Kredit Pemilikan Rumah (KPR). Keputusan ini tentu saja menjadi angin segar untuk bisnis …
Read More »Jual Habis Aniva Junction, Paramount Land Perkenalkan Aniva Grande
PROPERTI – Luar biasa prestasi penjualan yang berhasil dicapai Paramount Land. Produk-produk properti kawasan komersial yang ditawarkan selama pandemi, semuanya terserap pasar dengan baik dan dalam waktu singkat. Dalam sesi penjualan melalui online (daring) Sabtu (27/2) lalu, Paramount Land menjual habis unit-unit ruko di Aniva Junction, A Lifestyle Commercial Strip …
Read More »Tahun 2020 Laba Naik Sebesar 2,79 T, Semen Indonesia (SMGR) Masih Moncer
Bahan Bangunan : Ditengah gempuran wabah covid-19 PT Semen Indonesia Tbk (SMGR) masih mampu bukukan kenaikan laba. Kinerja kokoh tersebut turut memberikan sentimen positif terhadap pergerakan saham SMGR Berdasarkan laporan keuangan tahunan 2020, emiten dengan kode saham SMGR ini mencatatkan kenaikan laba bersih sebesar 16,72 persen menjadi Rp2,79 triliun dibandingkan …
Read More »Metland Transyogi Hadirkan Bike Track Cross Country Terbesar Di Indonesia
Properti : Ditengah pandemi covid-19, patut disadari bahwa kesehatan dan kebugaran tubuh telah menjadi pondasi dan Gaya hidup sehat untuk meningkatkan daya tahan tubuh. Kegiatan olahraga di tengah pandemi Covid-19 juga mengalami banyak perubahan, mulai dari melakukan yoga, zumba serta senam, hingga tren yang sedang booming saat ini, yaitu bersepeda. Hal …
Read More »Bedah Rumah Di Gorontalo, Dulu Tidak Layak Huni Kini Jadi Tempat Selfie
DESAIN – Viral, salah satu rumah masyarakat yang menerima bantuan bedah rumah dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) di Kota Gorontalo saat ini mendadak menjadi objek wisata baru. Pemilik rumah penerima Program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) atau bedah rumah, Suwarni Pakili mengaku sangat senang bisa mendapatkan bantuan …
Read More »Miliki Potensi, Investor Ramai-ramai Lirik Subang Smartpolitan
PROPERTI – Sejak mulai diluncurkan dan mulai dibangun November 2020 lalu, investor asing yang berminat bergabung di Subang Smartpolitan terus mengalami peningkatan, Hal ini karena kawasan industri yang terintegrasi dengan hunian di Subang, Jawa Barat itu memiliki potensi dengan lokasi yang sangat strategis. PT Surya Semesta Internusa Tbk melalui anak …
Read More »Lengkapi Fasilitas Kesehatan, Siloam Clinic Siap Beroperasi di Jakarta Garden City
PROPERTI – Bertambah lagi fasilitas kesehatan di Jakarta Garden City, setelah PT Mitra Sindo Sukses, pengembang Jakarta Garden City (anak usaha PT Modernland Realty Tbk.) dan PT Siloam Medika Cemerlang, perusahaan yang membawahi Siloam Clinic menandatangani kerjasama, Jum’at (26/2). Usai menandatangani kerjasama, Managing Director Urban Development PT Modernland Realty Tbk., …
Read More »