Harga Rumah Subsidi Naik Juni 2023, Apersi : Penting Jaga Keseimbangan Produksi dan Daya Beli
Propertynbank.com – Kabar baik yang selalu ditunggu-tunggu pengembang rumah subsidi akhirnya datang. Ya, rumah subsidi yang selama ini mereka bangun tak lama lagi akan segera mengalami penyesuaian harga, sebagaimana harapan