Dituntut Beradaptasi, UMKM Belanja Stok Bisnis di Zilingo Trade Bisa Pakai OVO
Propertynbank : Pandemi Covid-19 telah membawa perubahan dalam perilaku pelanggan dan mengharuskan pelaku bisnis untuk beradaptasi. Berbagai strategi pun dilakukan pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) demi kelangsungan usahanya. Meski