
Bangun Properti Hijau, Cara REI DKI Wujudkan Jakarta Ramah Lingkungan dan Humanis
Propertynbank.com – Dalam beberapa bulan terakhir, Jakarta menjadi kota memiliki tingkat polusi sangat tinggi. Kondisi ini sangat merusak kesehatan warga Jakarta karena jumlahnya tiga kali lebih tinggi dari standar nasional.