
BP Tapera dan Bank Mandiri Dukung Pembiayaan Perumahan Prajurit TNI AD
Propertynbank.com – BP Tapera bersama Bank Mandiri dan TNI Angkatan Darat menandatangani Nota Kesepahaman untuk menyalurkan fasilitas KPR FLPP kepada Prajurit dan ASN TNI AD serta Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR