
Ditagih Apersi, BP Tapera Janji Tambahan Kuota FLPP Cair Minggu Depan
Propertynbank.com – Setelah menunggu kepastian beberapa lama, harapan tambahan kuota FLPP (Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan) mulai tampak. Hal ini terjawab setelah pengembang yang tergabung dalam Asosiasi Pengembang Perumahan dan Permukiman