Presiden Jokowi Groundbreaking Bandara IKN, Desember 2024 Beroperasi

Propertynbank.com – Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) telah meresmikan peletakan batu pertama atau groundbreaking bandara IKN (Ibu Kota Nusantara) di Kalimantan Utara, Rabu (2/11/2023). Bandara ini diperkirakan sudah dapat digunakan pada Juni 2024 mendatang dan akan beroperasi penuh di Desember 2024. Presiden Jokowi mengatakan kehadiran Bandara IKN ini sangat penting yang memperlihatkan semakin banyaknya […]
Tantangan Global Semakin Meningkat, Jokowi : Waspadai 10 Hal Ini !

Propertynbank.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta kepada semua pihak untuk meningkatkan kewaspadaan dan kehati-hatian terkait situasi moneter dan fiskal di Tanah Air. Hal ini disebabkan oleh semakin meningkatnya tantangan global yang dihadapi saat ini, yang juga semakin tidak pasti. “Inilah yang harus kita waspadai hati-hati semuanya baik sisi moneter maupun sisi fiskal,” kata Jokowi […]
Program BSPS Semester I Tahun 2023 Bangun 93.139 Unit Rumah Tak Layak Huni

Propertynbank.com – Penanganan rumah tidak layak huni melalui program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) terus dilakukan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal (Ditjen) Perumahan. Secara nasional, pada tahun 2023 program BSPS atau dikenal dengan Bedah Rumah ini ditargetkan dapat meningkatkan kualitas hunian masyakat sebanyak 149.750 unit tersebar di 34 provinsi. Direktur Jenderal Perumahan […]
Gema Tapera Hadirkan Rumah Tapera Untuk Rakyat di 8 Provinsi

Propertynbank.com – Gema Tapera alias Gerakan Rumah Pertama Tapera (Rumah Tapera) dihadirkan Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) dengan mempromosikan Rumah Tapera untuk rakyat di delapan provinsi terhitung minggu ke-4 Februari hingga akhir Maret 2023. Delapan provinsi tersebut meliputi DKI Jakarta, Sumatera Utara, Sumatera Selatan, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Nusa Tenggara Timur […]
Ditjen Perumahan Kementerian PUPR Peroleh Anggaran Senilai Rp 6,98 T di 2023

Propertynbank.com – Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menyatakan pada tahun 2023 anggaran program perumahan untuk masyarakat yang akan dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Perumahan mencapai Rp 6,98 Triliun. Anggaran tersebut akan digunakan untuk melaksanakan program pembangunan rumah susun (Rusun), rumah khusus (Rusus), bantuan rumah swadaya dan prasarana, sarana serta utilitas (PSU) untuk […]
Anggaran TA 2023 Disetujui, Kementerian PUPR Lelang Dini 3.942 Paket Kontraktual

Propertynbank.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah melakukan lelang dini sejak Oktober 2022 dari total 3.942 paket kontraktual senilai Rp89,11 triliun. Hal ini karena rencana kerja dan pagu anggaran Kementerian PUPR TA 2023 telah disetujui sebesar Rp125,22 triliun. Dari data yang ada, hingga 15 Januari 2023, tercatat sebanyak 1.204 paket senilai Rp52,77 […]
Targetkan 145 Ribu Rumah, Program BSPS Tahun 2023 Kembali Digulirkan

Propertynbank.com – Program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) dinilai merupakan salah satu program pro rakyat di sektor perumahan yang mampu meningkatkan kualitas rumah masyarakat yang sebelumnya tidak layak huni menjadi lebih layak huni dengan dana stimulan dari pemerintah. Oleh karena itu, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Perumahan akan melanjutkan Program […]
Kunjungi Indonesia, PM Anwar Ibrahim Nyatakan Malaysia Minat Investasi di IKN Nusantara

Propertynbank.com – Perdana Menteri Malaysia Yang Mulia Dato’ Seri Anwar Ibrahim dan Dr. Hajjah Wan Azizah Wan Ismail, Senin (9/1/2023) kembali pulang ke negaranya, yang diantar oleh Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono bersama Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto, di Bandara Soekarno-Hatta Cengkareng. Rombongan Perdana Menteri Malaysia YM Dato’ Seri Anwar Ibrahim […]
Hunian Tetap Kawasan Tondo II Kota Palu Tahap 2B Mulai Dibangun

Propertynbank.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah memulai Pembangunan Hunian Tetap Pascabencana Provinsi Sulawesi Tengah Tahap 2B yang ditandai dengan peletakan batu pertama (Ground Breaking) oleh Direktur Jenderal Perumahan Kementerian PUPR, Iwan Suprijanto bersama Gubernur Sulawesi Tengah H. Rusdy Mastura di dampingi Walikota Palu Hadianto Rasyid di Palu, Kamis, (5/1/2023). “Kementerian PUPR […]
Hingga Akhir November 2022, Kementerian PUPR Sebut PSR Lebih Dari 1 Juta Unit

Propertynbank.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Perumahan mencatat hingga tanggal 30 November 2022 lalu capaian Program Sejuta Rumah (PSR) di Indonesia telah menembus angka 1.060.486 unit. Capaian tersebut terdiri dari 787.215 unit rumah masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) dan 273.271 unit rumah non MBR dan tersebar di seluruh wilayah Indonesia. “Kami […]