Property & Bank

Sukseskan PSR, Ditjen Perumahan Siapkan Strategi Khusus Pendataan

PROPERTI – Berbagai strategi khusus disiapkan dan disusun guna mensukseskan Program Sejuta Rumah tahun 2021. Salah satu yang dilakukan Kementerian PUPR melalui Direktorat Rumah Umum dan Komersial Direktorat Jenderal Perumahan adalah action plan dalam proses pendataan Program Sejuta Rumah  (PSR) Tahun 2021. Pandemi Covid-19 tidak menyurutkan pemerintah dan mitra kerja bidang perumahan membangun rumah layak […]

Bangun 147 Rumah Khusus di Papua, PUPR Siapkan Anggaran Rp 50,9 Milyar

PROPERTI – Tahun 2021, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan membangun sebanyak 147 unit rumah khusus di Papua. Kebijakan ini juga dalam rangka menjalankan program sejuta rumah di propinsi paling timur Indonesia itu. Direktur Jenderal Perumahan Kementerian PUPR, Khalawi Abdul Hamid mengatakan, bantuan Rumah khusus merupakan bagian dari Program Sejuta Rumah yang dibangun […]

Kurang Dari Target, Program Sejuta Rumah 2020 Capai 965.217 Unit

NASIONAL – Hingga akhir tahun per tanggal 31 Desember 2020 lalu, Kementerian PUPR mencatat Program Sejuta Rumah (PSR) di Indonesia sebanyak 965.217  unit rumah. “Kami terus menggenjot Program Sejuta Rumah meskipun ada pandemi Covid-19. Dari data yang kami miliki per tanggal 31 Desember 2020 lalu angka capaian Program Sejuta Rumah telah menembus angka 965.217  unit […]

Dekat Stasiun KRL Commuterline, Modernland Cilejit Dukung Hunian Berbasis TOD

PROPERTI – Perusahaan pengembang properti PT Modernland Realty Tbk. menyatakan dukungannya dan siap berperan aktif dalam membangun hunian berbasis transit atau Transit Oriented Development (TOD). Salah satu kesiapan tersebut dibuktikan dengan digarapnya Modernland Cilejit, Tangerang. Dukungan PT Modernland Realty Tbk. tersebut, sejalan dengan himbauan pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), yang meminta […]

Program Sarhunta Tingkatkan Ekonomi Masyarakat Di Daerah Wisata

NASIONAL – Salah satu hal yang dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Perumahan Kementerian PUPR dalam rangka meningkatkan kualitas rumah di Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) adalah melalui Program Sarana Hunian Pariwisata (Sarhunta).  Hal tersebut dilaksanakan guna meningkatkan keswadayaan masyarakat untuk mewujudkan rumah layak huni dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat di destinasi pariwisata prioritas. “Program Sarhunta di KSPN […]

Program Bedah Rumah Sebanyak 17.450 unit di Jawa Tengah Capai 79,48 Persen

DAERAH – Pelaksanaan Program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) atau bedah rumah yang dilaksanakan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) di Provinsi Jawa Tengah yang mentargetkan sebanyak 17.450 unit saat ini sudah mencapai angka 79,48 persen. Adapun total jumlah bantuan yang disalurkan Kementerian PUPR untuk Program BSPS di Provinsi Jawa Tengah mencapai angka Rp […]

Hingga Triwulan III, PUPR Klaim Program Sejuta Rumah Capai 601.637 Unit

NASIONAL – Pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) tetap optimis pelaksanaan Program Sejuta Rumah di lapangan terus berjalan di masa pandemi Covid-19 ini. “Kami tetap optimis Program Sejuta Rumah terlaksana dengan baik meskipun di masa pandemi Covid-19 ini. Hingga Triwulan III Tahun 2020 ini tepatnya per tanggal 31  Oktober 2020 capaian Program Sejuta […]

5 Tahun Program BSPS di Sulteng, 18.661 Keluarga Miliki Rumah Layak Huni

PROPERTI – Selama lima tahun pelaksanaan Program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) di Provinsi Sulawesi Tengah telah membantu peningkatan kualitas rumah untuk 18.661 kepala keluarga. Selain itu, Program BSPS juga mendorong semangat gotong royong masyarakat untuk saling membantu membangun rumah yang layak untuk ditempati serta mewujudkan lingkungan yang nyaman. Direktur Jenderal Perumahan Kementerian PUPR Khalawi […]

100 Tukang Bangunan Program BSPS di Sumsel Ikuti Sertifikasi

UMUM – Sebanyak 100 tukang bangunan yang akan ikut dalam Program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) dari sejumlah wilayah di Provinsi Sumatera Selatan mengikuti Pelatihan dan Sertifikasi Tenaga Kerja Terampil. Kegiatan tersebut dilaksanakan untuk meningkatkan kemampuan para tukang sehingga hasil pembangunan bedah rumah yang dilaksanakan Ditjen Perumahan Kementerian PUPR dapat lebih berkualitas. [irp] “Program BSPS […]

Bedah Rumah di Sumatera, 661 unit di Banyuasin dan 630 di Batang Hari

BEDAH RUMAH –  Sebanyak 661 unit rumah tidak layak huni (RTLH) di Kabupaten Banyuasin Provinsi Sumatera Selatan kini telah berubah menjadi hunian yang nyaman bagi masyarakat setelah mendapat bantuan bedah rumah dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Tak tanggung – tanggung anggaran yang digelontorkan  Kementerian PUPR melalui untuk melaksanakan program Bantuan Stimulan Perumahan […]